BalonCoding hendak melakukan copy file antar server di Linux Centos, misalnya dari komputer 192.168.51.238 ke komputer 192.168.51.237. Caranya sangat sederhana dengan menggunakan "scp".
scp -P1234 jdk-7u25-linux-x64.rpm oracle@192.168.51.237:/u01/app/oracle/software
Untuk copy seluruh isi folder / direktori hanya penambahan opsi -r, contohnya
scp -rP1234 FormsReports oracle@192.168.51.237:/u01/app/oracle/software
Tidak ada komentar:
Posting Komentar